Jakarta — Komisi Pemilihan Umum Republik Indonesia (KPU RI) telah menetapkan Daftar Calon Tetap (DCT) Calon Anggota Legislatif (Caleg) Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR RI) Pemilu 2024 pada tanggal 2 November 2023.
DCT Caleg DPR RI seluruh dapil dapat diakses melalui portal online: infopemilu.kpu.go.id
Perlu diketahui, Jumlah Daerah Pemilihan (Dapil) dan Jumlah Kursi Anggota DPR sebanyak 84 Dapil dan 580 Kursi.
Khusus untuk Dapil Kep. Bangka Belitung terdapat 3 kursi yang akan diperebutkan.
Dapil Kep. Bangka Belitung meliputi Kabupaten Bangka, Kab. Bangka Barat, Kab. Bangka Selatan, Kab. Bangka Tengah, Kab. Belitung, Kab. Belitung Timur, dan Kota Pangkal Pinang.
Berikut adalah nama-nama DCT Caleg DPR RI Dapil Kep. Bangka Belitung Pemilu 2024, antara lain:
1. Partai Kebangkitan Bangsa (PKB)
- K.H. AHMAD JA’FAR SHIDIQ, M.Pd.
- YASMINE VITRIA MAHARANI
- Sersan Satu AL Purn AHMAD FIKRI
2. Partai Gerakan Indonesia Raya (Partai Gerindra)
- MELATI, S.H.
- HARWENDRO ADITYO DEWANTO, S.H.
- dr. H. SUHANDRI, Sp.OG.
3. Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP)
- Ir. RUDIANTO TJEN
- ELIZIA
- FATHURROHMAN, M.Pd.I.
4. Partai Golongan Karya (Partai Golkar)
- BAMBANG PATIJAYA, S.E., M.M.
- H. SYAMSUDDIN BASARI, S.Sos., M.Si.
- MELDA ADDRIANI, B.Sc.
5. Partai Nasional Demokrat (NasDem)
- ZURISTYO FIRMADATA, S.E., M.M.
- Hj. NOORHARI ASTUTI, S.Sos.
- FENDI HARYONO, S.H., M.H.
6. Partai Buruh
- INDRAYADI, S.E.
- SYAHRIL, S.Pd.Ek.
- FADHILLAH NUR RAHMA
7. Partai Gelombang Rakyat (Gelora) Indonesia
- Drs. H. RIDWAN THALIB
- ICA YOLANDA
8. Partai Keadilan Sejahtera (PKS)
- Hj. SITI AFTAMARI
- KURNIA YANUARTI, S.Sos., M.S.A.
- TEUKU SYAHRIZAL, S.Si.
9. Partai Kebangkitan Nusantara
- HENKIE
- ASWIN BAHAR OTTO, S.H.
- VIVI SOVIANY
10. Partai Hati Nurani Rakyat (Hanura)
- MUHAMMAD DAUD, S.I.P.
- SUMIADI
- LIDYA OKFRIANTI
11. Partai Garda Republik Indonesia
- SUMARNI, A.Md.
- ATIK WIBOWO
- IIS MUISAH
12. Partai Amanat Nasional (PAN)
- H. RABIK, S.E., S.H., M.H.
- MEIRIN ARIYANTI
- PUTRI SABRINA, S.T.
13. Partai Bulan Bintang (PBB)
- YURI KEMAL FADLULLAH, S.H., M.H.
- MAHADIR, S.H.
- YENNY NOVITA
14. Partai Demokrat
- SYARIF SYAHRIAL, S.E., M.S.E.
- GUID CARDI, S.IP.
- TINI
15. Partai Solidaritas Indonesia (PSI)
- REDA MU’AFIQ PALILINGAN
- DJEYSI JULIAN TUMUYU
- ANI YULIANI
16. Partai Persatuan Indonesia (Partai Perindo)
- HERMANTO PHOENG
- Marsma TNI (Purn.) WAHYU A. DJAJA, S.Sos.
- SINTA APRIDA
17. Partai Persatuan Pembangunan (PPP)
- HELLYANA, S.H.
- H. ALPIAN A., S.E.
- MUHAMAD AMIN
24. Partai Ummat
- Ir. AMSJARUDY ZAHIR
- INDRI MAHARANI SAFIRA, S.Tr.T.
- JAKFAR
Christopher
Pemerhati & Penganalisa Politik